Selasa, September 02, 2008

Perangkap Nyamuk

dikutip dari : http://www.kogara.com/trap.htm

Nyamuk dapat menularkan penyakit dari hewan kepada manusia. Kenyataannya di seluruh dunia, nyamuk menularkan penyakit kepada 700 juta orang setiap tahunnya, dan merupakan penyebab kematian 1 dari 17 penderita.
Menurut laporan dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), malaria menyebabkan kematian setidaknya 3.000.000 orang pertahun dan 2.5 triliun orang di seluruh dunia terancam demam berdarah. Setiap tahun, terdapat 10 juta kasus dan 95% diantaranya adalah anak-anak.yah sekali lagi nyamuk memang sangat berbahaya bagi manusia dengan menggunakan perangkap nyamuk ini kita akan bebas asap, bebas bau, dan aman buat anak anak.
Bagi yang berminat bisa melihat link ini :

http://www.kogara.com/trap.htm
http://perangnyamuk.blogspot.com/2007/07/perangkap-nyamuk-black-hole.html
http://www.megatron.biz/nyamuk.htm

cuman saya blum tau neh apa produk diatas sudah ada di Pariaman ???

Tidak ada komentar: